Langsung ke konten utama

Cara over kredit rumah melalui notaris



Over kredit sebenarnya adalah proses pengalihan penanggung jawab kredit. Sehingga over kredit rumah adalah sebuah proses pengalihan kredit rumah dari penanggung jawab kredit yang lama kepada penanggung jawab kredit yang baru. Biasanya rumah yang di over kredit adalah rumah yang dibeli dengan cara KPR (Kredit Perumahan Rakyat) dan masih dalam waktu kredit berjalan. Dengan kata lain bisa juga diartikan bahwa bila kita meng-over kredit rumah berarti kita menggantikan kewajiban pemilik rumah lama untuk melakukan pembayaran cicilan atas kredit rumah mereka.

Satu hal yang sangat perlu diperhatikan dalam proses over kredit rumah ini adalah cara proses over kreditnya itu sendiri. Proses ini sangatlah penting karena bila suatu saat nanti kredit KPR kita ini lunas, kita tidak mendapat kesulitan dalam mengambil sertifikat rumah di bank yang telah menjadi hak kita.


Berikut ini adalah cara over kredit rumah melalui notaris :



# Yang pertama, kita harus memilih Notaris yang kita percaya dan cukup kredible kinerjanya. Kita temui mereka dan kita sampaikan maksud kita untuk melakukan over kredit atas rumah yang akan kita beli

# Setelah Notaris mengerti benar maksud dan tujuan kita, biasanya kita akan disuruh untuk menghadap ke notaris lagi bersama pihak penjual rumah dengan membawa dokumen-dokumen sebagai berikut:
  1. Foto copy PK (Perjanjian Kredit)
  2. Foto copy sertifikat yang ada stempel dari pihak bank yang memberi fasilitas KPR
  3. Foto copy Ijin Mendirikan Bangunan (IMB)
  4. Foto copy bukti pembayaran angsuran
  5. Buku tabungan asli yang nomer rekeningnya digunakan untuk pembayaran angsuran
  6. Data-data penjual dan pembeli seperti KTP, KK, dll)

# Setelah dokumen lengkap, notaris akan membuat Akta Pengikatan Jual Beli atas pengalihan hak atas tanah dan bangunan yang dimaksud beserta Surat Kuasa untuk melunasi sisa angsuran dan Surat Kuasa untuk mengambil sertifikat rumah

# Penjual kemudian membuat Surat Pernyataan/Pemberitahuan bahwa telah terjadi pengalihan kewajiban dan hak atas kredit dan agunan.
Surat pernyataan/pemberitahuan ini ditujukan kepada bank. Ini berarti bahwa walaupun angsuran dan sertifikat rumah amsih atas nama penjual namun karena sudah terjadi peralihan hak maka penjual tidak berhak untuk melunasi kredit serta tidak berhak untuk mengambil sertifikat rumah yang asli

# Notaris akan membuat Pengikatan Perjanjian Jual Beli.

# Pihak penjual dan pembeli bersama sama mendatangi bank pemberi KPR dan menyerahkan semua dokumen yang diperoleh dari notaris.

# Resmi sudah proses over kredit rumah

Komentar

mira binti muhammed mengatakan…
Sy mahu kembali semua kemuliaan kepada Allah SWT atas apa yg Dia gunakan Ibu Rossa lakukan dalam hidup saya, nama saya adalah Mira Binti Muhammad dari bandar klang di malaysia, saya seorang janda dengan 2 anak, suami sy mati dalam sebuah kereta. kemalangan dan sejak itu hidup menjadi sangat kejam kepada sy dan keluargaku dan sy telah cuba utk mendapatkan pinjam dari bank-bank di malaysia dan sy ditolak dan dinafikan kerana sy tidak mempunyai cagaran dan tidak boleh mendapatkan pinjaman dari bank dan sy sangat sedih
Pada hari yg dikhaskan ini semasa saya melalui internet, sy melihat kesaksian Annisa tentang bagaimana dia mendapat pinjam dari Puan Rossa dan sy menghubungi beliau utk bertanya mengenai pinjam Rossa ibu dan bagaimana sebenarnya pinjam dari ibu Rossa dan dia memberitahu sy benar dan sy menghubungi Ibu Rossa dan memfailkan permohonan pinjam sy dan pinjaman sy diproses dan diluluskan dan dalam tempoh 24 jam saya mendapat wang pinjam sy di dalam akaun bank sy dan apabila sy menyemak akaun sy, wg pinjam sy adalah utuh dan sy sangat gembira dan Sy telah berjanji bahawa sy akan membantu memberi keterangan kepada orang lain mengenai syarikat pinjam ibu rossa, jadi sy ingin menggunakan medium ini untuk memberi nasihat kepada sesiapa yg memerlukan pinjaman utk menghubungi Puan Rossa melalui e-mel: rossastanleyloancompany@gmail.com dan Anda juga boleh menghubungi sy melalui email saya: mirabintimuhammed @ gmail.com untuk maklumat serta kawan-kawan saya A nnisa Barkarya melalui email: annisaberkarya@gmail.com

Postingan populer dari blog ini

Tembang Macapat Pangkur dan Maknanya

Tembang macapat pangkur banyak digunakan pada tembang-tembang yang bernuansa Pitutur (nasihat), pertemanan, dan cinta. Baik rasa cinta kepada anak, pendamping hidup, Tuhan dan alam semesta. Banyak yang memaknai tembang macapat pangkur sebagai salah satu tembang yang berbicara tentang seseorang yang telah menginjak usia senja, dimana orang tersebut mulai mungkur atau mengundurkan diri dari hal-hal keduniawian. Oleh karena itu sangat banyak tembang-tembang macapat pangkur yang berisi nasihat-nasihat pada generasi muda. (baca juga : Macapat Pangkur, Meninggalkan Urusan Duniawi) Salah satu contoh tembang macapat pangkur yang populer di masyarakat adalah karya KGPAA Mangkunegoro IV yang tertuang dalam Serat Wedatama, pupuh I, yakni : Mingkar-mingkuring ukara (Membolak-balikkan kata) Akarana karenan mardi siwi (Karena hendak mendidik anak) Sinawung resmining kidung (Tersirat dalam indahnya tembang) Sinuba sinukarta (Dihias penuh warna ) Mrih kretarta pakartining ilmu luhun

HAKIKAT SHOLAT MENURUT SYEKH SITI JENAR

http://www.javalaw-bmg.blogspot.com Peliharalah shalatmu dan shalat wustha. Berdirilah untuk Allah (dalam shalat) yang khusyuk (QS Al. Baqarah / 2:238). Ini adalah penegasan dari Allah tentang kewajiban dan keharusan memelihara shalat, baik segi dzahir maupun batin dengan titik tekan khusyuk, kondisi batin yang mantap. Secara lahir, shalat dilakukan dengan berdiri, membaca Al-Fatihah , sujud, duduk dsb. Kesemuanya melibatkan keseluruhan anggota badan. Inilah shalat jasmani dan fisikal. Karena semua gerakan badan berlaku dalam semua shalat, maka dalam ayat tersebut disebut shalawaati (segala shalat) yang berarti jamak. Dan ini menjadi bagian pertama, yakni bagian lahiriah. Bagian kedua adalah tentang shalat wustha, yaitu yang secara sufistik adalah shalat hati. Wustha dapat diartikan pertengahan atau tengah-tengah. Karena hati terletak di tengah, yakni di tengah diri, maka dikatakan shalat wustha sebagai shalat hati. Tujuan shalat ini adalah untuk mendapatkan kedamaian dan

Surat Penawaran Jasa Desain Grafis

SURAT PENAWARAN JASA Banyumas, 27 September 2013 Nomor             :    27/EM/offr/2013 Lampiran          :   1 CD contoh hasil kerja Perihal            :   Penawaran Jasa Desain Grafis Kepada, Yth. PT   Selaras Sentosa Jl S. Parman Purwokerto Selatan Dengan hormat, Kami, CV Elsa Advertising, adalah perusahaan multimedia yang bergerak di bidang desain grafis dan percetakan. Kami menerima desain grafis mulai dari desain logo, pamflet, flyer, poster, x banner dan lain-lain, juga menyediakan jasa printing untuk kebutuhan periklanan. Apabila perusahaan Bapak membutuhkan desain logo ataupun desain banner sekaligus cetak, kami siap membantu perusahaan anda. Kepuasan pelanggan merupakan tujuan kami bekerja dan kami akan buktikan semua itu jika Bapak berkenan mempercayakan desain dan printing melalui layanan kami. Garansi jika belum puas boleh direvisi tanpa batas selama hasil design belum dicetak. Demikian surat penawaran ini kami ajukan. Dan